Sinopsis Singkat:
Ah sudahlah adalah sebuah film yang bercerita tentang persahabatan antara Bara, Marsi dan Wani yang adalah pacar Bara. Sejak Marsi di Vonis mengidap kanker otak Bara begitu kuat melakukan penelitian yang serius mengenai Ganja Medis. Iya Ganja Medis di Indonesia masih dianggap illegal. Konflik tersebutlah yang kemudian membuat Wani khawatir atas usaha yang dilakukan Bara. Namun bara yang juga adalah mahasiswa kedokteran yang telah lama menjalani penelitian ganja medis ini tetep dengan kekeh ingin menyelamatakan sahabatnya Marsi tersebut. Bara percaya barang yang dianggap illegal tersebut adalah jawaban untuk kesembuhan Marsi. Film ini berakhir dengan ditangkapnya Bara oleh polisi dalam proses penelitiannya di laboraturium. Dilain tempat pun Marsi akhirnya menghembuskan nafas terakhirnya karena tak terselamatkan dari penyakitnya